Webinar KPCPEN #26 : Leadership in Crisis "Bertahan dan Bangkit di Era Pandemi"
Kualitas kepemimpinan mendapat ujian besar di tengah pandemi Covid-19. Ketegasan dan kecepatan dalam pengambilan keputusan, empati, orientasi pada tujuan, serta adaptabilitas termasuk hal-hal yang dianggap paling menentukan transformasi kepemimpinan.
Untuk membahasnya, Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) menggelar webinar tentang isu kepemimpinan di era pandemi, berkolaborasi dengan KAUNSOED (Keluarga Alumni Universitas Jend. Soedirman), untuk Sahabat Indonesia.
Yuk! Bergabung di Webinar yang akan sangat bermanfaat ini, dapatkan info yang sangat dibutuhkan oleh seluruh SDM Indonesia, apapun pekerjaannya.
“Leadership in Crisis: Bertahan & Bangkit di Era Pandemi”, Jumat, 20 November 2020, Pukul 15:00 - 17:30 WIB via ZOOM meeting & livestream di Youtube http://s.id/kpcpen-youtube.
* Gratis
* e-sertifikat
* Doorprize
*kuota terbatas
Keynote Speech :
Bp. Arief Mulyadi, Direktur Utama PNM (Permodalan Nasional Madani),
Ketua Harian KAUNSOED
Narasumber :
Final Prajnanta - CEO Multinational Company,
KAUNSOED
Erie Sasmito - Business Owner Permata Furni,
KAUNSOED
Riswati - Business Owner Vita Catering,
KAUNSOED
Moderator :
Puspita Zorawar, MPsi.T - Founder ExcellencIA, Human Capital Development Center
Daftar webinar sekarang juga di http://bit.ly/webinarkpcpen26
#KesehatanPulihEkonomiBangkit
#LindungiDiriLindungiNegeri
#BersatuLawanCovid19
#webinarkpcpen #siberkreasi
#sdmkompetenindonesiamaju
#excellencia #excellenceindonesia
@lawancovid19_id